Universitas Muhammadiyah Gombong
Unggul
Universitas Mempunyai Peringkat Terbaik Di Bidang Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi Dalam Pengembangan Komunitas.
Inovatif
Universitas Mengikuti Perkembangan Ilmu Terbaru Dalam Pelaksanaan Pendidikan, Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat.
Islami
Islami Berarti Penyelenggaraan Universitas Muhammadiyah Gombong Berlandaskan Nilai Al-Quran Dan Al-Sunnah.
Berita Terkini
BANGUN KAPASITAS DAN PEMBERDAYAAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA, UNIMUGO GELAR SEMINAR PUBLIK
Unimugo Gombong - Universitas Muhammadiyah Gombong (UNIMUGO) melaksanakan kegiatan Seminar Publik tentang Penempatan dan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia. Kegiatan ini terlaksana kerjasama antara UNIMUGO, Majelis Pemberdayaan Masyarakat PP Muhammadiyah (MPM),...
Puskesmas Sempor 1 Gandeng UNIMUGO Gelar Vaksinasi Covid-19 Massal
Gombong-UNIMUGO, Puskesmas Sempor 1 bekerjasama dengan Universitas Muhammadiyah Gombong dan Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Kebumen menggelar Vaksin Covid-19 Dosis 1 dan 2 Sinovac. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Waduk Sempor. Kegiatan ini dilaksanakan...
UM Purworejo kunjungi Perpustakaan Unimugo
Gombong - Uminugo, Team Unit Pelaksana Teknis (UPT) Unimugo menerima kunjungan dari Team Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Purworejo dalam rangka studi banding tentang akreditasi Perpustakaan di Gedung Perpustakaan Unimugo, Selasa, 21 Desember 2021. Delegasi dari...
Pelatihan Kepemimpinan Managerial Mahasiswa Farmasi Universitas Muhammadiyah Gombong Tahun 2021
Senin, 18 Rabbiul Awwal 1443 H / 25 Oktober 2021 Gombong - Universitas Muhammadiyah Gombong menggelar kegiatan Pelatihan Kepemimpinan Managerial Mahasiswa dengan tema...
Wisuda Perdana setelah Menjadi Universitas Muhammadiyah Gombong Tahun 2021
Sabtu,16 Rabbiul Awwal 1434 H | 23 Oktober 2021 Gombong - Universitas Muhammadiyah Gombong melaksanakan Sidang Terbuka Senat dengan Agenda Tunggal Wisuda Program...